TEB ANTIDEPRESI METODA AKLORIDA



Dispepsi yang disebabkan oleh Aklorida
Sekresi asam lambung dapat dihambat dengan pemberian secara oral antagonis reseptor H2 pada tikus yang pilorusnya terikat dan dipuasakan sebelumnya selama 48 jam. Obat agonis histamin yang diberikan secara simultan dapat menambah sekresi asam lambung.

Prosedur
Semua kelompok hewan dipuasakan 48 jam dari makan, minum tetap diberi secukupnya. Kepada hewan diberikan antagonis H2 secara i.v. dengan dosis 0.12 mg/100g BB, disusul dengan pemberian sediaan uji peroral dengan dosis yang sesuai. Setengah jam kemudian, hewan dibius dengan eter atau obat bius lainnya, lakukan pembedahan dan diikat dengan benang bagian pilorusnya yang sudah dipaparkan. Semua hewan dikembalikan ke dalam kandang masing-masing. Diperiksa volume dan pH lambung setiap jam selama 5 jam dengan mengorbankan 3 hewan setiap kelompoknya pada setiap jam pengamatan.
Persentase penambahan sekresi asam lambung setiap jam dibandingkan dengan kelompok kontrol dan kelompok pembanding.

Subscribe to receive free email updates: