ENDROLIN
Kandungan : Leuprolide asetat 3,75 mg.
Indikasi : Pengobatan kanker prostat dengan metastase, pengobatan endometriosis yang berlokasi pada genital dan ekstragenital.
Dosis : Kanker prostat 3,75mg s.c yang diulang tiap 4 minggu.
Endometriosis : pengobatann dimulai selama 5 hari pertama siklus menstruasi i.c/i.m yang akan diulang tiap 4 minggu.
Kontra Indikasi: Hipersensitif terhadap obat ini, perdarahan pervaginam dengan sebab yang tidak jelas, kehamilan dan wanita yang sedang menyusui.
Effek samping :terutama berhubungan dengan keadaan hipoestrogenisme pada wanita dan hipotesteronisme pada pria, resiko peningkatan denitas tabekula tulang belakang, anemia, semburan panas, amenore,nyeri payu dara, kenaikan berat badan.
Farmakologi :Leuprolide asetat merupakan non apeptida sintetik analog GnRH alami .Leuprolide asetatbertindak sebagai penghambat yang poten dari sekresi gonadotropin bila diberikan terus menerus dalam dosis terapi,pada awalnya akan menstimulasi yang kemudian diikutipenghambatan jangka panjangdari gonadotropin hipose.